SINTESANEWS.ID – Persatuan Olahraga Dayung Seluruh Indonesia (PODSI) Kukar akan menggelar kejuaraan Dragon Boat se-Kaltim, pada 16-18 Agustus 2023 mendatang. Ketua PODSI Kukar Lukman, mengatakan, kejuaraan tersebut bakal diikuti oleh seluruh PODSI di kabupaten/kota se-Kaltim. Kata dia, kejuaraan Dragon Boat kali ini merupakan bagian dari Seleksi Provinsi. Peserta yang terpilih akan mewakili Kaltim pada pra […]