SINTESANEWS.ID – Beberapa makanan tak baik dikonsumsi saat diare. Alih-alih memulihkan, deret makanan ini justru bisa bikin perut semakin berkecamuk. Diare adalah kondisi saat feses berbentuk encer atau berair saat buang air besar. Buang air besar dalam bentuk cair ini bisa terjadi berkali-kali dalam satu hari. Diare bukan penyakit kronis yang memerlukan penanganan medis khusus. […]