SINTESANEWS.ID – Wakil Ketua Kwartir Cabang (Kwarcab) Kukar Bidang Organisasi, Thauhid Afrilian Noor resmi melepas 32 kontingen asal Kukar untuk mengikuti Raimuna Nasional (Rainas) XII, di Pendopo Odah Etam, Jumat (11/8/2023). 32 kontingen tersebut akan mengikuti Rainas pada 14-21 Agustus 2023 di Bumi Perkemahan dan Graha Wisata Pramuka Cibubur Jakarta Timur. Thauhid menyebutkan, sebelum diberangkatkan, […]